Berita
Berita Detail

Hari Bhayangkara, Wakil Ketua I DPRD Harap Polisi Terus Jadi Pengayom
Upload by Admin - 01 Juli 2024
WAKIL Ketua I DPRD Bangkalan H. Fatkhurrahman menyampaikan harapannya pada Hari Bhayangkara ke 78 ini.
Politisi PDI Perjuangan itu berharap personel Polisi terus menjadi pengayom dan pelindung yang adil bagi masyarakat Indonesia.
Lanjutnya ia harap agar Polri menjunjung tinggi slogan “Presisi”, selalu melindungi dan merawat masyarakat Indonesia secara adil dan bijaksana.
"Polri sebagai pengayom masyarakat tentunya memberikan rasa kenyamanan masyarakat ditengah-tengah stikma negatif dari masyarakat dalam menangani kasus," ujarnya, Senin (1/7/2024).
Oleh karena itu, pihaknya selalu mengapresiasi kinerja Polri dalam memberikan rasa nyaman, keamanan dalam melindungi masyarakat.
“Kami sahabat Polri selalu memberikan saran masukkan dan kepercayaan masyarakat selalu buat Polri Kabupaten Bangkalan, salam Presisi kami cinta Polri,” katanya.(dul)
- DPRD Tegaskan Isu Pungli di Kecamatan Blega dan Socah Sudah Ditindaklanjuti
- Komisi I DPRD Soroti Beban Belanja Pegawai dan Ketidaksinkronan Data ASN
- Komisi III DPRD Bongkar Kesalahan Fatal di Dokumen LKPJ 2024, H. Musawwir: Ini Sangat Memalukan
- DPRD Bangkalan Apresiasi Nota Jawaban Bupati atas LKPJ 2024
- Ketua DPRD Hadiri Panen Raya Serentak Bersama Presiden RI di Burneh